Find Us On Social Media :

Buron Selama 10 Tahun, Pria Ini Ternyata Seorang Pemimpin Organisasi Perdaganagan Organ Tubuh Manusia

By Nindya Galuh Aprillia, Senin, 8 Januari 2018 | 22:17 WIB

Pemimpin organisasi perdagangan organ tubuh ilegal akhrinya tertangkap

( BACA JUGA: Resmi Diluncurkan, Nokia 6 Beri Kejutan dengan Langsung Gunakan Andorid 8.0 Oreo loh )

Mahkamah Agung memerintahkan sebuah pengadilan baru, yang sedang berlangsung.

Dalam surat dakwaan yang baru, menunjuk Harel sebagai dalang jaringan trafiking tersebut.

Sementara itu, dokter asal Turki, Yusuf Ercin Sonmez dicurigai melakukan transplantasi di klinik tersebut.

Yusuf masih dalam pelarian.

( BACA JUGA: Tak Berperasaan, Balita 2 Tahun Dipukuli Secara Brutal Oleh Babysitter di Dalam Lift )

Atas tindakan mengerikan yang dilakukan Yusuf, ia bahkan dijuluki oleh media Kosovo sebagai "Frankenstein Turki". (*)