"Menurut aku yang penting anak anak merasa disayang. Sebelum tidur biasanya aku tanya satu satu dan merekap perasaan merek sehariian full itu," ujarnya.
"Dan kalau aku agak ngebentak sampe mereka sedih, biasanya minta maaf sebelum tidur dan kasih pengertian. Yang penting mereka merasa disayang, diperhatikan, dan spesial," imbuhnya.
Baca Juga: Hamil Anak Keempat, Ratna Galih Berharap Dapat Anak Perempuan
Ratna bersyukur dengan pertumbuhan ketiga putranya itu yang selalu bisa mengerti apa yang diterapkan oleh kedua orang tuanya.
"Mereka Alhamdulillahnya mengerti, dan selalu bilang makasih mommy udah sayangin aku," pungkas Ratna.
(*)