Find Us On Social Media :

Tragis! Pemain Sirkus Terkenal Tewas Usai Diterkam 4 Harimau yang Dilatihnya di dalam Kandang

By Nopsi Marga, Minggu, 7 Juli 2019 | 20:11 WIB

Ettore Weber Saat Tampil dalam sirkus

Menurut rekan pemain sirkus yang lain, Weber terlebih dahulu diserang oleh seekor harimau hingga tumbang.

Tiga harimau lain kemudian datang dan menerkam tubuh sang pelatih.

Keempat harimau menyerang Weber di dalam kandang selama 30 menit.

Kejadian tersebut bahkan disaksikan langsung oleh petugas medis yang bahkan tak bisa menolong sama sekali.

Baca Juga: Dipaksa Menjadi Hewan Sirkus Selama 20 Tahun, Lihat Reaksi Singa Gurun ini Saat Dilepas ke Alam Bebas!

Pemain sirkus yang lain bahkan sudah berusaha untuk mengusir keempat harimau.

Namun, usaha pemain sirkus yang lain tak membuahkan hasil.

Saat ambulans dipanggil ke lokasi sirkus, nyawa Weber sudah tak bisa ditolong.

Weber mengalami cedera parah di bagian tulang punggung.

Rombongan sirkus biasanya akan berpindah dari satu daerah ke daerah lain.

Baca Juga: Diperlakukan Seperti Binatang dan Tidak Boleh Mengenakan Pakaian, Ini Fakta Sarah Baartman. Wanita Sirkus dari Suku Khoikoi!