Grid.ID - Jika diperhatikan di dalam lift biasanya tedapat cermin.
Kalaipun tidak pasti bahan di dalam lift bisa memantulkan bayangan kita.
Nah ternyata hal itu ada alasannya loh.
1. Melamun dan Ketakutan
Saat awal-awal ditemukannya lift, orang yang berada di dalam lift akan bengong dan melamun tanpa melihat apapun.
(BACA : Beredar Foto Marion Jola Saat SMA, Netizen Tanya Soal Operasi Plastik )
Apalagi jika lantai yang mereka tuju masih jauh di atas.
Banyak juga yang merasa ketakutan dan membayangkan jatuh dari lift yang menggantung di udara, tidak disokong apapun selain kabel.
Mereka yang menaiki lift juga mengeluh dan menganggap kecepatan lift sangat lamban.
Padahal semua itu hanya perasaan mereka saja. Keadaan tersebut merupakan efek saat berada di ruangan kecil tanpa melakukan kegiatan apapun di dalamnya.
(BACA : Terlahir Sebesar Sebatang Coklat, Begini Perjuangan Hidup Bayi Prematur Ini )
2. Cermin Mengurangi Rasa Takut