Find Us On Social Media :

Ternyata Ini 4 Hal Utama yang Sebabkan Kamu Terbangun di Malam Hari

By Jeanne Pita, Senin, 15 Januari 2018 | 13:35 WIB

Ilustrasi

Grid.ID – Memiliki kualitas tidur yang baik pasti diinginkan setiap orang.

Apalagi jika seseorang itu memiliki jadwal padat yang membuat waktu istirahatnya sangat berharga.

Namun, beberapa di antaranya sering sekali terbagun pada malam hari yang tentunya membuat tidur tidak nyenyak.

(BACA: Saat Hendak Diotopsi Terdengar Suara Mendengkur dari Jenazah, Dokter Ketakutan)

Sebabnya pun beragam.

Namun, di sini ada 4 daftar teratas mengenai hal yang kerap membuatmu terbangun saat tidur.

Seperti yang dilansir Grid.ID dari laman Prevention berikut ini.

1. Buang air di malam hari

Hal ini disebut juga dengan pee nocturia.

(BACA: Farhat Abbas Doakan Hubungan Vicky Prasetyo dan Angel Lelga)

Hal yang bisa kamu lakukan adalah dengan mengurangi jumlah air minum pada malam hari.

Atau bisa juga karena tubuh kekurangan garam.