Baca Juga: Kim So Hyun Alami Kecelakaan saat Syuting Drama Terbaru
Aktor yang menyabet gelar Best New Actor di penghargaan ke 55 Baeksang Arts Awards ini akan menyajikan bagaimana kehidupan seorang pasukan khusus yang sudah 'pensiun'.
Kesempatan ini tentu disambut baik oleh Kim Young Kwang.
Kim Young Kwang mengaku sangat bahagia dengan lakon yang akan dimainkannya.
Baca Juga: Ayah Samuel Kim yang Merupakan Pengusaha Sukses Meksiko Ditemukan Tewas Terbunuh di Rumahnya
"Aku sangat excited untuk mencoba peran ini, apalagi ini genre yang baru bagiku," ungkap aktor 32 tahun ini.
"Aku akan menunjukkan sisiku yang lain dari peran-peranku sebelumnya," tambahnya.
Baca Juga: Hengkang dari YG Entertainment, ONE Siap Bikin Agensi Baru
Bagi yang kesengsem dengan pemeran Do Min Ik, ini pasti jadi kabar bahagia ya?
(*)