Grid.ID - Semua kita menyukai rasa manis.
Namun kita tahu bahwa mengonsumi manis secara berlebihan bisa mendatangkan banyak penyakit untuk kita.
Tapi gimana sama orang yang udah addict banget sama manis?
(BACA : Pernikahan Vicky Prasetyo dan Angel Lelga : Beauty and The Beast )
Nah kalian nggak perlu khawatir.
Dilansir Grid.ID dari laman boldsky menyebutkan sederet makanan sehat pengganti buat kalian para pecinta makanan manis.
1. Mentimun
Mentimun kaya akan vitamin C, serat dan antioksidan.
Mengonsumsi mentimun dapat mengurangi produksi asam di perutmu.
Hal ini bermanfaat untuk mengrunagi keinginan memakan makan yang manis.
(BACA : Pura-pura Jadi Pangeran Nigeria, Kakek 69 Tahun Ini Tipu Pengguna Email )
2. Keju