Find Us On Social Media :

Menyambut Tahun Baru Imlek, yuk Cobain 8 Cara Berikan Energi Positif di Rumah Menurut Feng Shui

By Linda Fitria, Kamis, 18 Januari 2018 | 00:03 WIB

Tata letak baru untuk sambut Tahun Baru Imlek

Bunga segar secara langsung dapat mengangkat energi pada ruangan.

3. Jangan biarkan kompor dan wastafel bentrok dan bertabrakan

Dapur adalah ruang vital karena energinya merupakan nutrisi dan harmoni hubungan bagi penghuninya. 

Pastikan kamu tidak menempatkan wastafel dan kompor di seberang satu sama lain karena hal itu dapat menyebabkan argumen antara pasangan dengan menciptakan kecelakaan air dan api. 

(BACA : Berharga Fantastis, Intip Yuk Rumah Liburan Pasangan Hollywood Asthon Kutcher dan Mila Kunis, Dalamnya Kece Banget!)

Warna di dapur juga penting untuk diingat.

Hindari terlalu banyak warna hitam dan merah karena hal itu juga menyebabkan kebakaran dan benturan air.

Posisi kompor juga penting untuk makanan penghuni, pastikan tidak diposisikan di bawah jendela atau berhadapan langsung dengan dapur atau pintu depan.

4. Atur furnitur ruang tamu secara optimal

Pastikan furnitur di ruang tamu sebanding dengan keadaan ruang. 

Jangan memblok jendela dengan perabotan apapun.

Posisi sofa utama menempel pada dinding untuk memberi dukungan pada penghuninya.