Find Us On Social Media :

Waspada, Sederet Jenis Aroma Tak Sedap Pada Tubuh Ini Mengindikasikan Gangguan Pada Kesehatanmu

By Fahrisa Surya, Kamis, 18 Januari 2018 | 21:47 WIB

Waspada, Sederet Jenis Aroma Tak Sedap Pada Tubuh Ini Mengindikasikan Gangguan Pada Kesehatanmu

3. Aroma mulut yang tak sedap

Jika kamu memiliki masalah bau mulut khususnya di pagi hari padahal sudah menggosok gigi di malam hari, kamu mungkin mengalami sleep apnea.

(BACA: Tidak Hanya Untuk Menjaga Kesehatan Mulut, Ini Manfaat Lain dari Menggosok Gigi)

Sleep apnea merupakan gangguan tidur yang tergolong serius.

Sleep apnea dapat mengganggu sistem kerja otak karena otak tidak mendapat pasokan oksigen yang cukup.

4. Kotoran yang berbau busuk

Hal ini mengindikasikan adanya gangguan pada usus kecilmu.

Usus kecil biasanya menghasilkan enzim laktase yang menghambat tubuh untuk mencerna gula luktosa. (*)