Grid.ID - Rambut merupakan mahkota bagi wanita maupun pria.
Ketika terjadi masalah pasa rambut pastinya hal tersebut sungguh meresahkan.
Seperti masalah rambut yang mulai menipis karena terjadi kerontokan.
Lalu bagaimana cara mengatasi rambut yang mulai menipis?
Mengatasi rambut tipis memang tidak mudah.
Namun, biasanya masih bisa dilakukan tanpa harus pergi ke dokter.
Baca Juga: Hilangkan Kebiasaan Mengucek Mata saat Kelilipan, Picu Mata Rusak bahkan Kebutaan
Akan tetapi, jika penipisan rambut terasa mengganggu dan semakin parah, maka kamu bisa mengonsultasikannya ke dokter untuk meminta perawatan terbaik.
Berikut beberapa cara mengatasi rambut tipis:
1. Mengonsumsi makanan yang dapat memicu pertumbuhan rambut
Cobalah untuk memerhatikan asupan nutrisi yang kamu makan.