Find Us On Social Media :

Berikut Penanganan Jika Pendaki Alami Hipotermia di Gunung, Haruskah Disetubuhi?

By Dianita Anggraeni, Selasa, 30 Juli 2019 | 20:07 WIB

Mendaki Gunung

Baca Juga: Lakoni Adegan Sulit Film Danur 3, Kesehatan Prilly Latuconsina Menurun Hingga Rela Diinfus di Lokasi Syuting

Berikut ini beberapa hal yang perlu kamu tahu seputar hipotermia:

1. Kenali Gejala

Ada beberapa gejala ketika hipotermia menyerang.

Pertama kedinginan yang lama, kemudian menggigil sebagai usaha tubuh menaikan suhu dirinya sendiri yang artinya suhu inti menurun.

Mulai mengigau, tidak fokus, hingga pingsan.

Himbauan, jika berada diluar lama dalam suhu rendah/ basah/ angin kencang, sesama pendaki harus saling mengecek kondisi rekannya.

2. Lakukan Pertolongan

Beberapa tahapan pertolongan hipotermia di antaranya adalah dengan membawa korban ke tempat yang lebih hangat dan terhindar dari paparan udara dingin.

Pertolongan selanjutnya adalah dengan membuat korban tersadar jika pingsan, mengganti pakaiannya dengan pakaian kering, masuk sleeping bag atau selimut thermal, serta diberi asupan makanan minuman hangat saat korban sadar dan kondisi sudah stabil.

Baca Juga: Salman Khan Dikabarkan Beli Cincin Berlian untuk Iulia Vantur, Siap Menikah?

3. Lakukan Beberapa Hal untuk Mencegah