Baca Juga: Meski Rugi Rp 800 Juta, Ruben Onsu Tetap Berikan Gaji Penuh untuk Para Karyawan yang Diliburkan
"Oke kita cari selama di Jakarta ini bajunya sudah habis, karena dipakai syuting terus ya kak," tambahnya.
Keluarga Ruben Onsu lantas memasuki sebuah toko pakaian brand ternama.
Ruben Onsu dan Sarwendah lantas memilihkan beberapa item busana seperti baju, celana, topi untuk sang putra.
Baca Juga: Pasca Alami Musibah Kebakaran, Ruben Onsu Merasa Harus Semakin Dekat dengan Tuhan
Selesai memilih, Betrand Peto menjajal beberapa potong baju dan celana di kamar ganti ditemani Ruben Onsu.
Sarwendah Tan menatap penuh haru momen kedekatan ayah dan anak itu.
Ia mengatakan ini pengalaman pertama Ruben Onsu, menemani anaknya mencoba pakaian baru.
"Akhirnya biasanya kan anaknya cewek-cewek, enggak pernah dia ini," kata Sarwendah seraya tersenyum semringah.
"Biasanya kembarannya sama uncle sekarang udah bisa kembaran ya yang," imbuhnya.