Find Us On Social Media :

Nggak Cuma di Asia, Orang Inggris Juga Dikenal Hobi Minum Teh, Ternyata Ini loh Alasannya

By Nindya Galuh Aprillia, Senin, 22 Januari 2018 | 17:00 WIB

Pernah bertanya-tanya kenapa orang Inggris juga hobi minum teh?

Laporan Wartawan Grid.ID, Andika Thaselia Prahastiwi

Grid.ID - Hobi minum teh?

Rata-rata negara di Asia memang penduduknya punya kegemaran mengonsumsi teh.

Dari Indonesia, Malaysia, Jepang, Tiongkok, sampai India.

Tapi bangsa yang hobi minum teh nggak cuma bangsa Asia.

( BACA JUGA: Inilah Sebab Kecelakaan Konyol Saat Bercinta, dari Softball Sampai Kawat Gigi, Bikin Ketawa Sambil Nangis!  )

Kalian pasti juga tahu dong kalau orang Inggris suka sekali minum teh.

Teh nggak cuma sebatas minuman, tapi sudah jadi tradisi di Inggris yang dijalani dari para ningrat sampai rakyat biasa.

Bahkan di kalangan masyarakat Inggris ada tradisi afternoon tea yang sampai sekarang masih dilestarikan loh.

Kira-kira kenapa ya orang Inggris hobi banget minum teh?

( BACA JUGA: Tomat Itu Buah Atau Sayuran sih? Ternyata Jawabannya Tergantung Pada Siapa Kamu Bertanya )

Melansir Reader's Digest, ternyata tradisi minum teh ini memang sudah mengakar kuat di masyarakat Inggris sejak abad ke-17.