Bayam bisa meningkatkan kadar gula darah dalam skala normal sehingga tubuhmu akan lebih berenergi.
2. Mengurangi resiko kanker
Jangan salah, bayam juga termasuk superfood yang mengandung karotenoid yang bisa membantu mencegah kanker loh!
( BACA JUGA: Jeon Tae Soo Meninggal Dunia, Ha Ji Won Batalkan Promosi Filmnya! )
3. Menurunkan tekanan darah
Buat kamu yang sudah lelah beraktivitas seharian akan rentan mengalami tekanan darah tinggi.
Konsumsi bayam akan membuat tekanan darahmu perlahan-lahan turun dan pastinya lebih sehat daripada minum obat.
4. Menyehatkan tulang
( BACA JUGA: Tomat Itu Buah Atau Sayuran sih? Ternyata Jawabannya Tergantung Pada Siapa Kamu Bertanya )
Bayam mengandung kalsium yang bisa bikin tulang kamu tambah kuat loh!
5. Sumber zat besi
Udah tahu dong kalau bayam mengandung banyak mineral, salah satunya zat besi?