Find Us On Social Media :

Kliennya Dijebloskan ke Sel Tikus Gara-gara Ulah Farhat Abbas, Pengacara Galih Ginanjar Meradang: Dia Klien Kami, Bukan Farhat!

By Agil Hari Santoso, Jumat, 9 Agustus 2019 | 14:18 WIB

Kliennya Dijebloskan ke Sel Tikus Gara-gara Ulah Farhat Abbas, Pengacara Galih Ginanjar Meradang: Dia Klien Kami, Bukan Farhat!

Grid.ID - Farhat Abbas kembali membuat heboh publik.

Beberapa waktu lalu, Farhat Abbas menyebar video permintaan maaf Galih Ginanjar atas perkara 'ikan asin'.

Video permintaan maaf Galih Ginanjar dan tu direkam oleh Farhat Abbas dengan kamera ponsel, dengan latar belakang penjara rutan Polda Metro Jaya.

Baca Juga: Dilaporkan Farhat Abbas Karena Menyebarkan Konten Pornografi, Hotman Paris Akui Hpnya Hilang di Bali

Namun tak disangka, video permintaan maaf yang diunggah Farhat Abbas itu malah berujung masalah.

Galih Ginanjar dijebloskan ke sel sempit dan terisolasi yang disebut dengan istilah sel tikus.

Kabar dipindahkannya Galih Ginanjar ke sel tikus juga sudah dibenarkan oleh Direktur Tahanan dan Barang Bukti (Dirtahti) Polda Metro Jaya AKBP Barnabas S Iman.

"Benar (Galih dimasukkan ke sel tikus)," ucap Barnabas, dikutip Grid.ID dari Kompas.com.

Baca Juga: Pakar Ekspresi Bongkar Makna Sikap Galih Ginanjar dalam Video Minta Maaf yang Diunggah di Instagram Farhat Abbas: Dia Pengen Keluar dari Situasi Itu