"Pertama kali kamu memelukku dan memanggil Bunda kepadaku, di saat itulah aku bertanggung jawab atas kepercayaan Tuhan untuk menjaga dan mengurusmu untuk menjadi orang yang sukses," lanjut Sarwendah.
Sesayang apapun Sarwendah kepada Betrand, ia tetap tak ingin anak angkatnya tersebut melupakan jasa orangtua kandungnya.
Sarwendah juga meminta Betrand tak melupakan asal usulnya selama ini.
Baca Juga: Bawa Anaknya Keluar Rumah karena Menangis Sejak Alami Musibah, Sarwendah Dapat Nasihat Ustaz
"Tidak lupa untuk menghormati orangtua kandungmu sendiri.
"Ingat di mana kamu dibesarkan.
"Buat mereka bangga memiliki kamu ya, putra pertamaku.
Baca Juga: Cuci Baju Pakai Tangan, Sarwendah Banjir Pujian: Tetap Sederhana Meski Hidup Bergelimang Harta
"Tugasku dan suamiku hanya meneruskan saja," tambah mantan personel Cherrybelle tersebut.
Tak lupa, Sarwendah juga berpesan kepada Betrand untuk selalu menjadi pribadi yang bermanfaat bagi sekelilingnya.
"Jadilah terang untuk sekelilingmu.
"Ayah Bunda akan selalu ada dalam setiap langkahmu," pungkas Sarwendah.
(*)