Garam dan merica
213 gram atau 1 kaleng salmon merah, kuliti dan cincang.
15 gram keju cheddar, parut
Cara pembuatan:
1. Masukkan kacang polong ke dalam panci kecil, kemudian isi air panas.
Rendam selama 2 menit, lalu tiriskan.
(BACA : Resep Ampela Tumis Daun Melinjo, Yummy!)
2. Lelehkan mentega ke dalam wajan anti lengket.
Tambahkan bayam, dan merica.
Masak di atas api sedang selama 1 menit sampai layu.
3. Kocok telur dengan bumbu, tuangkan ke dalam wajan bersama bayam dan aduk rata.
Masak omelet di atas api sedang, tekan telur pada bagian tengah wajan dan biarkan telur berair memenuhi ruang, sampai semua telur mentahnya menyebar pada wajan.
4. Matikan api pada kompor.
Masukkan kacang polong, salmon dan keju di atas telur dadar, lalu kembali panaskan api.
Masak beberapa saat sampai keju meleleh.
Miringkan panci dan lipat telur dadar.
Pindahkan pada piring selagi hangat.
Selamat mencoba.(*)