Find Us On Social Media :

Bir Ular Hingga Kantung Kotoran Ikan, ini 5 Makanan Ekstrem di Jepang

By None, Minggu, 18 Agustus 2019 | 14:37 WIB

Bir Ular Hingga Kantung Kotoran Ikan, ini 5 Makanan Ekstrem di Jepang

Grid.ID- Ada yang bilang, salah satu cara terbaik untuk memahami budaya suatu negara adalah dengan mencicipi masakan aslinya.

Jepang terkenal dengan susunan hidangannya yang luas dan kompleks. Hal itu juga yang menjadi daya tarik Jepang bagi turis.

Namun, beberapa makanan atau hidangan sepertinya akan mengejutkan dan benar-benar tidak biasa.

Berikut adalah beberapa makanan Jepang yang benar-benar unik:

Baca Juga: Mengintip Te Wairoa, Desa yang Terkubur di Bawah Abu Vulkanik

  1. Horumon

Horumonyaki adalah sejenis masakan Jepang yang terbuat dari daging sapi atau babi.

Restoran Yakiniku biasanya menyediakan menu-menu aneh misterius dari bagian tubuh hewan.

Horumon ada yang tipis dan ada yang tebal.

Horumon yang tipis itu kenyal dan bagus tapi horumon yang tebal sulit dikunyah dan bahkan lebih sulit untuk ditelan.

Baca Juga: Ketika Bung Karno Dititipi Beli Bra Untuk Sang Istri Namun Lupa Ukurannya, Ia Pakai Cara Cerdik ini

  1. Natto