(BACA: Kram Kaki, Apa sih Penyebabnya?)
2. Hidrasi tubuh
Karena masalah utama pada kram kaki adalah dehidrasi, sangat penting untuk mengonsumsi cukup air dan juga mineral pastinya.
Konsumsi juga makanan tinggi potassium dan kalium.
3. Jangan paksakan otot
Ketahuilah batas kemampuan ototmu.
Jika memasakannya, otot akan bekerja terlalu keras dan menimbulkan kontraksi.
(BACA: Ternyata Nyamuk Bisa Kapok Bila Kamu Pukul Meski Meleset, Ini Penjelasannya)
4. Lakukan peregangan
Melakukan peregangan sebelum berolahraga sangatlah penting.
Hal ini akan membantu mengurangi risiko kram. (*)