Find Us On Social Media :

Wow, Ternyata di Google Punya Kata Rahasia yang Hanya Dimengerti Oleh Karyawannya Loh!

By Arif B Setyanto, Minggu, 28 Januari 2018 | 22:51 WIB

Kantor Google

Mereka dapat digunakan secara gratis selama penggunaan masih dalam kompleks kantor Google.

Gbike tidak diperbolehkan dipakai ketika berada di luar kompleks.

3. Stan

(BACA : Sadis, Kawanan Perampok Memperkosa dan Memakan Organ Tubuh Korban Hidup-hidup di Depan Suaminya )

Stan merupakan sebuah patung yang berbentuk kerangka T-Rex yang terletak di salah satu sudut markas Google.

Patung tersebut sengaja diletakkan untuk mengingatkan perusahaan agar tidak seperti dinosaurus.

Pernah eksis zaman dahulu, tapi sekarang hanya tinggal fosil.

4. Noogler

Di Google, sang "anak baru" disebut dengan Noogler.

(BACA : Dilan, Inikah Sosok Milea yang Asli? Geulis Pisan! )

Tidak hanya sampai di situ, para Noogler ini biasanya mudah untuk dikenal. 

Sebab selama masa orientasi mereka mengenakan sebuah topi warna-warni yang dilengkapi dengan baling-baling sebagai penanda.