"Kamu resmi jadi anggota Honne setelah video ini," tulis akun @hellohonne dalam bahasa Inggris.
Baca Juga: Uya Kuya Kaget Blackpink Tak Bernyawa di Rumahnya
Honne bahkan ingin bertemu langsung dengan Gempi saat ia menggelar konser di Jakarta.
Melansir Tribunnews.com, Honne akan melangsungkan konser di Jakarta pada 21 September 2019 mendatang.
Berkat aksi Gempi, Gading mengakui telah berbalas pesan melalui Direct Messages (DM) dengan Honne.
Baca Juga: Siti Nurhaliza Rayakan Ulangtahun Pernikahannya yang ke-13, Sederhana namun Mewah!
“Kebetulan mereka mau konser di Jakarta, mereka sih sudah coba kontak kita, maksudnya mudah-mudahan bisa ketemu Gempi-nya."
"Mudah-mudahanlah berkah buat papanya, papanya yang demen (suka lagu Honne) soalnya,” kata Gading saat ditemui di kawasan Thamrin, Jakarta Pusat, Selasa (20/8/2019).
Gading mengaku ia hanya iseng merekam aksi Gempita menyanyikan lagu Location Unkwon milik Honne.
Ia bahkan tak menyangka aksi lucu putrinya itu direspon dan diunggah ulang oleh Honne melalui akun Instagram resmi mereka.
Baca Juga: Ibunda Kriss Hatta Tepis Pernyataan Barbie Kumalasari yang Ngaku Akrab dengan Putranya