Find Us On Social Media :

4 Hal yang Perlu Kamu Perhatikan Sebelum Beralih dari Rokok Tembakau ke Vape, Masih Mau Coba?

By Arif B, Minggu, 25 Agustus 2019 | 11:52 WIB

Alasan vapor tidak lebih baik dari rokok

Laporan Wartawan Grid.ID, Arif Budhi Suryanto

Grid.ID - Vape atau vapor adalah rokok elektrik yang dianggap sebagai alternatif atau pengganti rokok tembakau.

Sebanyak 7 dari 10 orang yang berniat berhenti merokok pasti akan memulainya dengan beralih menggunakan vape atau vapor.

Hal ini karena vape atau vapor tidak mengeluarkan asap, sehingga dianggap lebih aman dari rokok tembakau.

Baca Juga: Anggap Vape Lebih Aman Dibandingkan Rokok, 22 Remaja AS Derita Gangguan Pernapasan dan Penyakit Serius

Vape hanya mengeluarkan uap aerosol yang merupakan hasil dari pemanasan cairan dalam katrid.

Namun, apakah itu berarti vape lebih aman dari rokok tembakau?

Ternyata vape tidak lah lebih baik dari rokok tembakau, lok.

Seorang direktur penelitian klinis di Johns Hopkins Ciccarone Center for the Prevention of Heart Disease, Michael Blaha, M.D., M.P.H., membeberkan 4 hal yang belum banyak diketahui orang tentang vape atau vapor ini.

Baca Juga: Setahun Pakai Vape Krena Ikuti Trend, Paru-Paru Remaja 18 Tahun ini Menghitam Seperti Berlubang

Apa saja?

1. Mengandung Bahan-bahan Kimia.