Find Us On Social Media :

Daftar Negara dengan Penduduk Paling Sering Menggunakan Internet, Lihat deh Indonesia Nomor Berapa

By Linda Fitria, Kamis, 1 Februari 2018 | 23:11 WIB

Seorang remaja putri pecandu internet berusia 19 tahun diduga dipukuli sampai mati di pusal pelatihan disiplin ala militer.

(BACA : Tak Hanya Berikan Diskon, Apple Kembangkan Aplikasi Untuk Menjawab Permasalahan Baterai Pada Ponsel iPhonenya)

Untuk ini rupanya masyarakat negara asal Rodrigo Duterte, Filipina menempati urutan pertama yang sering mengakses media sosial dengan rataan waktu 3 jam 57 menit per hari.

Kemudian ada Brasil dengan 3 jam 39 menit per hari.

Dan lagi-lagi Indonesia menempati empat besar dengan masyarakat paling sering mengakses media sosial sebanyak 3 jam 23 menit per hari,  kemudian disusul oleh Thailand dengan 3 jam 10 menit per hari.

Data ini sangat mengejutkan mengingat tempat teratas pengguna internet malah berasal dari negara-negara Asia Tenggara.

Sedangkan negara-negara Eropa dan Amerika tidak terlalu banyak mengakses internet.(*)