Eits...jangan salah, boots yang Jedar kenakan ini merupakan koleksi dari brand fashion ternama, Louis Vuitton.
Yup! Sudah pasti harganya nggak main-main.
Hayo, bisa tebak kira-kira boots yang ini harganya berapa?
Dilansir dari website resmi Louis Vuitton, boots dengan nama "Star Trail Ankle Boot" ini dijual dengan harga $1.360 atau sekitar 18,2 juta rupiah!
Wah..boots Jedar ini ternyata seharga motor yaaaa.
Kalian berminat koleksi juga? (*)