Tak cuma pameran, Indonesia Fintech Summit & Expo 2019 juga diramaikan dengan diskusi terbuka yang menghadirkan beberapa narasumber di atas panggung, pada jadwal-jadwal tertentu.
Sajian program literasi mengenai keuangan ini bertujuan untuk memberikan edukasi dan pemahaman mengenai produk dan layanan fintech untuk masyarakat.
Program literasi keuangan ini akan dikemas ke dalam berbagai format, dengan berbagai macam topik penting seperti, payment system: solusi pembayaran dan perlindungan konsumen, solusi fintech UMKM; pemahaman dasar mengenai fintech P2P Lending; peran agen fintech dalam meningkatkan inklusi keuangan dan smart financial: tips and tricks on smart financial planning.
Baca Juga: Pantas Ketagihan Digauli Genderuwo, DJ Bebby Fey: 8 Tahun Bok Jadi Janda
Jadi, jangan sampai ketinggalan acara ini ya!
(*)