Mantan istri Deddy Corbuzier ini juga mencoba untuk meyakinkan jika tak bersalah, dia tak perlu sembunyi.
Banyak yang menduga kalau yang dimaksud 'kamu' ini adalah Hendrayan.
(Baca Juga: Gregetan! Nggak Ikut Audisi, Orang Ini Langsung Jadi Kontestan Idol di Spektakuler Show 3)
Namun apakah tulisan ini menjadi kode kalau memang ada sesuatu dalam rumah tangga Kalina?
Benarkah kalau Kalina juga tak mengetahui keberadaan suaminya?
Para netizenyang membaca curhatan ibu satu anak ini pun memberikan berbagai tanggapan mereka.
@prelovedbbq : "sudahlah mba @kalinaocktaranny, jgn sedih dan galau lg, Allah akan ganti yg lbh baik. Kalau dia msh sayang dan care, pasti dia msh ada disamping km."
(Baca Juga: So Sweet! Kylie Jenner Sambut Kelahiran Buah Hatinya dengan Video Ini)
@wieka67 : "Lelaki pengecut dan tdk mau bertanggung jwb. Klu dia bener laki2 & benar mencintai mb dia akan selalu ada di samping mb. Semoga Allah mengantikan dgn yg jauh lbh baik lg amin yra."
@lienyusuf : "Allah sayang sama mba...dlm waktu relatif singkat sdh tau tabiatnya....saran saya ngga usah d cari...hargai diri mba sendiri...tunjukkan bahwa mba sanggup berdiri sendiri...tunjukkan kelas mba....iman mba....liat aja ujungnya...percaya sama jalan Allah...Allah ngasih ke kita org2 yg memang sama dgn kita...diluar itu pasti Allah jauhkan bagaimana pun cara yg Allah mau....semangat mba kalina.."
@ratu_sell : "Lanjutkan hidup, biarkan karma berjalan, laki" ky gini, kalo d'urusin besar kepala. Merasa d'butuhkan. Buang az mb @kalinaocktaranny ,lepaskan, kasi yg lebih."
(TribunStyle.com/Ninda Iswara)