Find Us On Social Media :

Penampilannya Dikomentari, Uya Kuya Langsung Datangi Deddy Corbuzier

By Rissa Indrasty, Jumat, 20 September 2019 | 15:51 WIB

Penampilannya Dikomentari, Uya Kuya Langsung Datangi Deddy Corbuzier

Di samping itu, Uya Kuya mengungkapkan baik dirinya maupun Deddy Corbuzier tidak ada masalah pribadi.

"Akhirnya gue pertanyakan, emang ada masalah secara personal, dia bilang enggak, ya gue juga enggak ada masalah personal dengan Deddy," ungkap Uya Kuya.

Uya Kuya mengungkapkan bahwa ada hal yang Deddy Corbuzier tak suka darinya dan sebenarnya tidak ada konflik pribadi sama sekali.

Baca Juga: Bertandang ke Rumah Mewah Uya Kuya, Barbie Kumalasari Teringat Rumah Sendiri: Rumah Gue Mirip-mirip Kayak Gini, Ada Pilar dan Pohon Besar!

"Intinya secara prinsip ada hal-hal yang dia tidak suka dengan apa yang gue lakukan," tukas Uya Kuya.

"Intinya jangan samakan namanya prinsip dengan personal seseorang. Intinya kalau mungkin gue juga ada hal-hal yang tidak gue sukai dari dia dilakukan," pungkasnya. (*)