(BACA : Bukannya Menolong, Orang-orang Ini Malah Tega Merekam Wanita yang Diperkosa di Jalan)
Kedua orang tua memutuskan menyumbangkan kornea mata Liu ke seorang pasien.
"Setidaknya sekarang, orang lain dapat memiliki kegembiraan melihat dunia yang indah ini melalui mata anak laki-laki kita yang berharga," kata ibu Liu.
Saat Liu sudah meninggal, dokter dan jajaran rumah sakit menangis dan memberikan penghormatan kepada Liu ketika hendak melakukan transplantasi kornea.
"Operasi transplantasi berhasil, pasien (penerima kornea) sekarang pulih dari operasi," ujar Li Heng, dokter bedah rumah sakit itu.
Staf di rumah sakit juga mengumpulkan lebih dari 30.000 yuan untuk disumbangkan ke keluarga Liu.(*)