Konon dari kecelakaan inilah, jalur Subang-Bandung lebih terkenal sebagai Tanjakan Emen.
2. Tahun 2004, Tiga orang tewas
Akibat alami rem blong, bus pariwisata asal Jakarta tergelincir.
Hendak pulang dari Bandung, supir bus nggak bisa kuasai kemudi dan bus akhirnya terguling.
Tiga orang tewas dan belasan lainnya luka-luka.
(BACA : Kronologi Tergulingnya Bus Pariwisata di Tanjakan Emen Subang)
3. Tahun 2009, Tujuh orang tewas
Bus pariwisata Parahyangan, disewa rombongan warga Buaran, Serpong, Tangerang Selatan.
Mereka yang jumlahnya 41 orang, pergi berlibur ke kawasan gunung Tangkuban Perahu.
Naas saat perjalanan pulang, bus alami rem blong dan menabrak sebuah mobil.
Bus sempat beberapa kali terguling dan membuat 7 orang meninggal dunia serta sisanya alami luka berat.