Baca Juga: Salah Sebut Nama NCT 127 hingga Jabat Tangan Member dengan Gaya Centil, Luna Maya Dihujat Fans K-Pop
Member termuda ini hanya tahu satu nama masakan yaitu Morning Glory (kangkung).
"Semua yang aku tahu adalah Morning Glory," kata Haechan.
Kemudian Haechan menambahkan bahwa mereka juga menyantap nasi goreng dan ingin mencicipi mie instan Indonesia.
Baca Juga: NCT 127 Tiba di Jakarta, Tampak Lelah sampai Duduk 'Ngemper' di Bandara
"Kami makan nasi goreng. Lalu aku dengar mie instan Indonesia sangat terkenal."
Haechan lanjut memperlihatkan mie instan kemasan cup.
"Mereka memberikan itu pada kami. Aku tergila-gila pada mie instan cup, kalian tahu?"
Baca Juga: NCT 127 Bakal Ikut Meriahkan Indonesian Television Awards 2019, Fans Heboh di Medsos
"Kami adalah penyuka ramen cup. Mereka memberikan kami banyak ramen," ujar Haechan.
Haechan lalu terkejut ketika melihat ada kemasan mie instan rasa Korean Spicy Chicken.
Baca Juga: Bertemu di Los Angeles, Katy Perry Penasaran Siapa Pacar Member NCT 127