Find Us On Social Media :

4 Hal yang Wajib Kamu Perhatikan Saat Berkunjung ke Pemandian Umum di Jepang

By Nindya Galuh Aprillia, Senin, 12 Februari 2018 | 01:08 WIB

Onsen adalah pemandian air panas di Jepang

Orang Jepang biasanya menggunakannya untuk bersantai dan bermeditasi. 

Sangat jarang terjadi obrolan di antara para pengunjung.

Mereka bahkan sama sekali tidak melakukan foto selfie.

( BACA JUGA: Selfie Berujung Tragedi Mengerikan, Pemuda Pemudi Ini Disambar Kereta Api )

Saat kamu masuk ke Onsen, maka kamu harus meninggalkan ponselmu di keranjang kecil dengan barang-barang yang lain saat berganti baju.

2. Onsen hanya untuk berendam

Onsen adalah tempat untuk berendam, hal ini berarti kamu harus benar-benar bersih dari mandi segar sebelum menenggelamkan diri ke dalam Onsen.

( BACA JUGA: Hanya di Jepang, Kamu Bisa Nonton Film di Bioskop Lengkap dengan Meja Favorit Keluarga Shinchan  )

Jangan pernah membenamkan kepala ke dalam air. 

Saat di Onsen, kamu hanya boleh berendam sampai sebatas leher.

3. Tato dilarang masuk Onsen

( BACA JUGA: Video Bocah Tirukan Komentator Moto GP Ini Bikin Netizen Ngakak )