100 gram meses warna-warna
Cup kertas berukuran kecil
( BACA : Jengkel Peringatannya Diacuhkan, Dosen Banting Ponsel Mahasiswanya di Depan Kelas)
Cara Membuat:
1. Sangrai kacang terlebih dahulu sampai warnanya berubah kecokelatan, atau kamu juga bisa gunakan kacang sangrai yang sudah jadi (tersedia di toko).
2. Potong cokelat batang menjadi beberapa bagian, lelehkan, tambahkan satu sendok makan gula pasir halus.
3. Campurkan cokelat yang sudah dilelehkan dengan kacang, aduk hingga tercampur rata.
4. Ambil satu sendok adonan ke dalam cup kertas, taburkan meses warna-warni sebagai topping di atasnya.
5. Diamkan hingga adonan menjadi dingin.
Cokelat kacang pun siap disajikan untuk menyambut si kecil pulang sekolah di hari valentine ini.
Selamat mencoba! (*)