Find Us On Social Media :

Perempuan Harus Tahu nih, Inilah 3 Gejala Paling Umum yang Menandakan Keguguran

By Irma Joanita, Rabu, 14 Februari 2018 | 16:00 WIB

Kenali gejala keguguran dari beberapa tanda di bawah ini

Laporan Wartawan Grid.ID, Septiyanti Dwi Cahyani

Grid.ID - Salah satu hal yang paling menakutkan bagi perempuan adalah mengalami keguguran.

Keguguran adalah keluarnya embrio secara spontan dari dalam kandungan sebelum usia 20 minggu kehamilan.

Sebenarnya keguguran juga merupakan salah satu hal yang paling umum dialami oleh wanita hamil.

Dilansir Grid.ID dari laman parents, 15% wanita yang hamil mengalami keguguran.

( BACA : Ternyata Sabun Muka Untuk Pria dan Wanita Memiliki Perbedaan loh!)

Ingrid Rodi, M.D dari The Fertility Center di Santa Monica, California menyarankan agar para wanita hamil mengetahui faktor-faktor yang dapat menyebabkan keguguran.

Sehingga mereka dapat mengetahui lebih dini apakah mereka memiliki risiko keguguran.

Beberapa faktor yang bisa menyebabkan keguguran antara lain wanita yang berusia lanjut, kurang berat badan atau kelebihan berat badan, tekanan darah tinggi, merokok dan minum alkohol berlebihan.

Ingrid juga menyebutkan beberapa gejala yang biasanya mengindikasikan keguguran.

( BACA : Sah Menjadi Pasangan Suami Istri, Whulandary Herman Bagikan Video Prewed-nya Bersama Nik Ibrahim)

1. Pendarahan