Pilih tanaman hijau seperti kaktus yang lebih awet karena tidak harus disiram tiap hari.
5. Digantung
Siapa bilang tanaman gantung hanya boleh diletakkan di luar rumah?
Kamu juga bisa menghias bagian dalam rumah dengan tanaman gantung.
Pastikan gantung tanaman di area yang jarang dilalui orang ya!
Gimana, tetap cantik tapi nggak berasa hutan kan? (*)