Find Us On Social Media :

Leeteuk Super Junior Ngaku Didekati Orang tua J-Hope BTS, Ada Apa?

By Mia Della Vita, Minggu, 13 Oktober 2019 | 15:58 WIB

Leeteuk Super Junior mengaku didekati oleh orangtua J-Hope BTS

Lucunya, meski Leeteuk dekat orangtua J-Hope, ia tidak memiliki nomor ponsel member BTS itu.

"Aku tidak punya nomor J-Hope," katanya singkat dikutip dari Soompi, Minggu (13/10/2019).

Dia lanjut menceritakan momen ketika J-Hope datang di acara penghargaan yang dipandu olehnya.

Baca Juga: Super Junior D&E Mengaku Deg-degan dan Sengsara karena Tak Sabar untuk Bertemu Fans di Indonesia

"Aku mendengarkan BTS memberikan pidato setelah memenangkan Daesang, tetapi J-Hope adalah satu-satunya anggota yang tidak berkomentar."

"Kami kehabisan waktu, tetapi aku berpikir, 'Oh tidak! Aku dekat dengan orang tua J-Hope!'."

"Jadi meskipun itu acara langsung, aku memintanya untuk mengatakan sesuatu," kenangnya. (*)