"Rasanya luar biasa sekali, ada pressure-nya. Tapi ini suatu kebanggaan karena karakternya begitu legend. Aku harap bisa tervisualkan dengan baik," pungkasnya.
Fisik Pevita Pearce harus digembleng setidaknya selama 9 bulan untuk memerankan karakter Sri Asih.
Agar tampil prima dalam membawakan karakter komik ciptaan RA Kosasih itu, fisik Pevita Pearce dilatih oleh tim Uwais naungan aktor Iko Uwais.
Baca Juga: Belajar Bela Diri dengan Iko Uwais, Fisik Pevita Pearce Ditempa 2 Sampai 3 Jam Setiap Hari
Pevita Pearce sendiri tak menampik latihan fisik yang dijalaninya menjadi tantangan besar.
(*)