Find Us On Social Media :

Tak Bisa Berbuat Apa-apa Saat Mulan Jameela Dicap Perebut Kursi Orang, Ahmad Dhani Kepo Lewat Pengacara: Merebut Kursi Orang Gimana?

By Andika Thaselia, Senin, 14 Oktober 2019 | 12:42 WIB

Ahmad Dhani rupanya kepo soal nasib Mulan Jameela di Pemilu 2019. Tak bisa berbuat apa-apa, Dhani mengorek informasi dari pengacaranya.

Ali kemudian menjelaskan kepada Dhani bahwa Mulan tak merebut kursi orang.

"Dia (Mulan) menggugat dan di pengadilan menang.

"Itu mekanisme hukum.

Baca Juga: Mulan Jameela Dituntut Rp 10 Miliar Usai Jadi Anggota DPR, Roy Kiyoshi Ungkap Aura Kegelapan dalam Diri sang Penyanyi: Sampai Kapanpun, Konflik Akan Menyerang Dia

"(Ahmad Dhani menjawab) 'Oh, gitu ya, bro?'

"Iya.

"(Dhani bertanya) 'Isu-isu yang di luar (soal) merebut kursi orang gimana?'

Baca Juga: Belum Sempat Nikmati Gaji Rp 66 Juta Sebagai Anggota DPR RI, Mulan Jameela Sudah Dituntut Ganti Rugi Rp 10 Miliar di Hari Kedua Jadi Wakil Rakyat

"Oh, saya bvilang nggak, itu melalui prose hukum," kata Ali kala dihubungi Kompas.com, Minggu (13/10/2019).

Sebenarnya dalam penghitungan normal, Mulan terhitung tak lolos di daerah pemilihan tempat ia bersaing.

Diketahui, Mulan Jameela saat itu bersaing dengan caleg lainnya di Dapil Jabar XI yang meliputi Kabupaten Garut, Kabupaten Tasikmalaya, dan Kota Tasikmalaya. (*)