Find Us On Social Media :

5 Manfaat Kolagen Bagi Wanita, untuk Kecantikan Kulit hingga Memperbaiki Kualitas Tidur

By Novita, Sabtu, 19 Oktober 2019 | 09:57 WIB

5 Manfaat Kolagen Bagi Wanita, untuk Kecantikan Kulit hingga Memperbaiki Kualitas Tidur

Dilansir Grid.ID dari laman whatwomenneeds, manfaat kolagen yang lain adalah mampu mengurangi stretch mark.

Bahkan juga membuat fleksibilitas pada kulit jadi lebih baik.

Tak hanya itu, kulit juga bisa menghilangkan noda bekas jerawat hingga bekas luka.

5. Memperbaiki Kualitas Tidur

Baca Juga: Ini Dia Deretan Manfaat Kolagen Untuk Kecantikan Kulit Wanita! Apa Aja ya?

Dilansir dari laman Kompas.com, bila tubuh memiliki kolagen dalam jumlah yang baik maka kualitas tidur juga akan baik.

Pasalnya kulit dan tidur saling memiliki kaitan.

Kulit yang kusam disebabkan oleh meningkatnya hormon stress, hingga sulit tidur.

Sebaliknya, bila kurang tidur maka akan merusak struktur kecantikan kulit wajah.

Baca Juga: Selain Cegah Keriput di Wajah, Inilah 4 Manfaat Kolagen untuk Kecantikan Kulit

Sel-sel inflamasi tersebut dapat merusak asam hialuronat dan kolagen pada tubuh. (*)