Sebelumnya, melansir dari Tribunnews, Pramono Anung pernah menjabat sebagai Sekretaris Kabinet pada periode masa pemerintahan Jokowi dan Jusuf Kalla.
Ia masuk Kabinet saat terjadinya reshuffle pada Agustus 2015 lalu dan menggantikan Andi Widjajanto.
Sebeluknya, Pramono juga pernah menjadi wakil ketua DPR pada tahun 2014.
Tak cuma itu, Pramono juga menjabat sebagai Sekjen PDI-P pada tahun 2005 sampai 2010.
(*)