Prekuel biasanya digunakan untuk menyebut film-film yang menceritakan kejadian di film sebelumnya.
Misalnya film Fantastic Beasts and Where to Find Them bisa disebut prekuel dari seri film Harry Potter.
Lantaran, Fantastic Beasts and Where to Find Them menceritakan dunia sihir 70 tahun sebelum kisah Harry Potter dimulai.
6. Sekuel
( BACA JUGA: Pecinta Disney, Film "Enchanted" Bakalan Dibikin Sekuelnya nih! )
Kebalikan dari prekuel ada sekuel.
Sekuel bisa dikatakan kelanjutan kisah dari sebuah film yang sudah tayang.
Misalnya seperti Spider-Man 2 dan Spider-Man 3 yang merupakan kelanjutan kisah dari Spider-Man.
7. Sidekick
( BACA JUGA: Film Along With The Gods: The Two Worlds Kembali Mencetak Sejarah di Dunia Perfilman Korea Selatan )
Sidekick adalah julukan pada karakter yang mendampingi tokoh utama.
Nah, sidekick paling populer adalah Robin yang mendampingi Batman.