Landscaping rawan pemborosan karena membutuhkan biaya banyak agar hasilnya benar-benar cantik.
Selain itu, landscaping juga butuh waktu lama dalam pembuatannya.
3. Kolam renang
Menghadirkan kolam renang di halaman rumah memang suatu kemewahan tersendiri, sekaligus pemborosan yang hakiki.
Mendesain kolam renang harus melalui perhitungan yang tepat termasuk pada saluran perputaran airnya.
Selain itu, pengisian air di kolam renang juga butuh biaya banyak loh.
4. Proyek DIY yang gagal
Beragam proyek DIY bersliweran di internet dan memamerkan betapa 'mudahnya' membuat perabotan atau menghias rumah sendiri.
(BACA : Punya Rumah Minimalis? Begini 6 Trik Untuk Mendesainnya)
Ingat, nggak semua orang terampil dalam membuat prakarya.
Proyek Do It Yourself ini butuh biaya dan saat kamu gagal, semakin banyak biaya yang kamu keluarkan.