Gerakan ini akan membantu menjaga keseimbangan tubuh dan memperkuat otot lengan dan mengencangkan otot payudara.
2.Wall push up
Untuk melakukan latihan ini, kamu cukup meletakkan kedua tanganmu pada dinding.
Gerakan tubuh kamu maju mundur ke arah tembok.
Lakukan gerakan ini sampai kamu merasa yakin untuk beralih ke push up counter atau tingkat selanjutnya.
( BACA : Pilihan Style Simpel dengan Jumpsuit ala Kirana Larasati yang Bisa Untuk Gaya Harianmu, Intip yuk!)
3. Balistic push up
Gerakan ini menempatkan posisi tubuh kamu dalam gerakan setengah push up atau bahkan push up penuh.
4.The elevated push up
Jika kamu sudah merasa yakin dalam gerakan push up, kamu bisa meningkatkan posisi push pada tingkat ini.
Kamu bisa meletakkan kaki pada permukaan yang lebih tinggi dan melakukan gerakan push up dengan posisi ini.
( BACA : Ini Dia Ponsel Ramah Anak yang Tampil di MWC 2018)
Gerakan ini membuat tubuhmu bekerja lebih keras. (*)
source master :
source body : http://www.stylecraze.com