Find Us On Social Media :

Membaca Buku Dapat Meningkatkan Perkembangan Otak Si Kecil loh, Kok Bisa?

By Irma Joanita, Jumat, 2 Maret 2018 | 23:27 WIB

Ajak anak membaca untuk mengembangkan otaknya

Hal ini disampaikan oleh John Hutton yang merupakan peneliti sekaligus dokter anak di Cincinnati Children's Hospital Medical Centre di Amerika Serikat.

Penelitian ini melibatkan pemindaian MRI fungsional dari 22 anak perempuan dengan usia 4 tahun.

Kemudian para peneliti mengeksplorasi hubungan antara interaksi verbal ibu dan anak ketika membaca buku.

( BACA : Kekasih Luhan eks EXO, Guan Xiaotong Kepergok Merokok di Tempat Umum, Netizen Terkejut!)

Bagi anak-anak yang memiliki minat lebih besar dalam narasi tersebut, itu artinya mereka menunjukkan adanya peningkatan aktivasi otak kanan.

Hal ini diduga kuat mampu mendukung perolehan dan penyempurnaan ketrampilan kognitif pada otak si kecil.

Nah, jangan malas lagi ya ajak si kecil membaca? (*)