Grid.ID - Hidup sehat adalah hak setiap orang.
Tapi tidak setiap orang memiliki pola hidup yang sehat.
Banyak yang menginginkannya, namun sedikit yang mendapatkannya.
Saat hidup kamu sehat maka secara otomatis risiko terkena penyakit juga akan menurun.
Dilansir dari laman Reader's digest, Grid.ID mengungkapkan beberapa cara untuk bisa mengurangi risiko terkena penyakit.
(BACA: Ini 4 Kesalahan Saat Mencuci Tangan, Hayo Kamu Sering Salah Nggak nih?)
1.Mengonsumsi makan sehat
Secara umum, 50 persen penyakit disebabkan oleh pola hidup yang tidak sehat dan 50 persen lagi karena faktor genetika.
Mengonsumsi makanan kaya probiotik dan membatasi penggunaan antibiotik adalah salah satu cara untuk memperbaiki kesehatan kamu.
(BACA: Soda Diet atau Soda Bebas Gula, Sebetulnya Lebih Sehat yang Mana sih? Begini Penjelasannya)
2.Melakukan pemeriksaan secara rutin
Pastikan kamu selalu melakukan pemeriksaan secara rutin sesuai dengan usia kamu.