Sebelum selesai membuka kado tersebut, Fitrop yang yang terlihat kocak seperti biasanya, memberikan sebuah pertanyaan kepada baby Sada yang baru dilahirkannya.
"Sada, sebutkan lima nama-nama ikan!" ujar Fitrop kepada sang putri sembari tertawa.
Kembali melanjutkan membuka kado, akhirnya Fitrop semakin kegirangan.
"Waah, mesti dirangkai, tapi gak papa yang penting udah kelihatan ada rodanya," ucapnya.
"Yee, dapat sepeda. Alhamdulillah baby Sada dapet sepeda abis nyebutin lima nama-nama ikan yah," tambahnya.
(*)