Find Us On Social Media :

Bayi Berusia 40 Hari yang Digigit Tikus: Jika Kita Digigit Tikus, Kita Berisiko Kena 4 Penyakit Mematikan Ini

By Intisari Online, Senin, 25 November 2019 | 09:37 WIB

Ditinggal Ibunya ke Kamar Mandi, Bayi di Bogor Digigit Tikus Hingga Hidungnya Sobek

Biasanya, tiba-tiba mengalami demam diikuti menggigil, sakit kepala dan badan, dan kelemahan, muntah dan mual.

Membiarkan wabah tersebut tidak terobati bisa berakibat fatal, diagnosis dan pengobatan dini sangat penting.

Antibiotik dan terapi yang mendukung bisa membantu mengobati penderita.

Halaman selanjutnya...