Find Us On Social Media :

Santri Sekaligus Kader PMII Ditarik Pihak Istana Negara untuk Menjadi Staf Khusus Presiden, Aminuddin Ma'ruf Ceritakan Kronologi Sebelum Resmi Mendampingi Jokowi

By Novia, Senin, 25 November 2019 | 14:02 WIB

Santri Sekaligus Kader PMII Ditarik Pihak Istana Negara untuk Menjadi Staf Khusus Presiden, Aminuddin Ma'ruf Ceritakan Kronologi Sebelum Resmi Mendampingi Jokowi

Baca Juga: Ditunjuk sebagai Staf Khusus Presiden, Ayu Kartika Dewi Miliki Sepak Terjang Tak Main-main hingga Disebut Bukan Kaleng-kaleng!

"Dia saya tugaskan berkeliling ke pesantren-pesantren di Indonesia untuk menyebarkan gagasan-gagasan besar inovasi. Saya yakin santri memiki talenta luar biasa," lanjut Jokowi.

Pria yang kini telah resmi ditunjuk menjadi salah satu staf khusus Presiden Jokowi ini menceritakan bagaimana dirinya pertama kali dihubungi pihak Istana Negara.

"Pertama kali ditelpon, itu belum dikasih tahu tugas. Jangankan tugas, posisinya apa juga belum dikasih tahu," kata Ma'ruf dikutip dari Kompas.com.

Baca Juga: Staf Khusus Presiden Milenial Hanya Dianggap sebagai Pemanis, Angkie Yudistia Angkat Bicara

Setelah resmi diangkat menjadi staf khusus presiden, ia ditugaskan untuk menjalin komunikasi secara intens dengan kelompok santri dan mahasiswa.

"Saya diberikan tugas untuk berkomunikasi intens dengan kelompok-kelompok yang salah satunya kelompok santri, pemuda, mahasiswa dan lembaga sosial keagamaan dan lain-lain," ungkapnya.

(*)