Laporan Wartawan Grid.ID, Anggerhana Denni
Grid.ID – Laudya Cynthia Bella nampak semakin dekat dengan putri sambungnya, Engku Aleesya.
Meski lahir bukan dari rahimnya sendiri, Bella terlihat sangat menyayangi Engku Aleesya.
Keduanya sering tampil kompak hingga mirip seperti kakak dan adik.
Bella kerap kali membagikan momen kebersamaanya dengan anak dari suaminya, Engku Emran.
(BACA: Pasca Digerebek Sandy Tumiwa, Tessa Kaunang Jual Rumahnya!)
Seperti yang satu ini, saat Bella mengunggah video bersama Aleesya di dalam mobil.
Terlihat Aleesya memoles bibir Bella dengan lipstik.
Bak seorang make-up artist handal, Aleesya tidak mengalami kesulitan saat mendadani Bella dengan mengenakan tangan kirinya.
Keduanya nampak sumringah.
(BACA: Deddy Corbuzier Satu-satunya Figur Publik yang Terima Penghargaan dari KPI)
"Hey everybody!