Find Us On Social Media :

Ganteng dan Jadi Idola Anak Muda, Inilah Sosok Serda Andi Setyo Nugroho, TNI AD yang Jadi Kapten Timnas U-22 di Final Sepak Bola SEA Games 2019

By Novita Desy Prasetyowati, Senin, 9 Desember 2019 | 08:59 WIB

Ganteng dan Jadi Idola Anak Muda, Inilah Sosok Serda Andi Setyo Nugroho, TNI AD yang Jadi Kapten Timnas U-22 di Final Sepak Bola SEA Games 2019

Dokter Timnas U-22 Syarif Alwi mengatakan kondisi Andy kian membaik usai mendapat terapi stem cell.

3. Karier Andi di Dunia Militer

Baca Juga: Sejak Bercerai dari Kiper Timnas, Kiki Amalia Terpaksa Terjun ke Dunia 'Pekerja Malam'

Melansir dari laman Facebook pribadinya, Andi merupakan lulusan SMA Negeri 5 Magelang.

Pria kelahiran Pati, 16 September 1997 itu memiliki tinggi 180 cm.

Ia lantas bergabung dengan TNI Angkatan Darat.

Serda Andi Setyo Nugrojo merupakan prajurit TNI AD yang berdinas di Yonif Mekanis Raide 412/6/2 Kostrad.

Baca Juga: Hidup Sebatang Kara Sejak Umur 9 Tahun, Kini Alexandro Felix Kamuru Bocah Asal Sorong Ini Jadi Pemain Andalan Timnas Garuda Muda Berlaga di Piala AFF U-15

4. Banyak Digemari

Melansir dari laman Instagram pribadinya, @andysetyon telah memiliki banyak pengikut.

Hingga artikel ini dibuat, Andi telah memiliki 47,5 ribu pengikut di laman Instagramnya.

Meskipun memiliki banyak pengikut, unggahan Andi terbilang masih sedikit yaitu 83 post tentang kegiatannya.

Bahkan, tiap postingan yang diunggahnya kerap mendapat banyak komentar dari fansnya.

Baca Juga: Diincar Penggemar Fanatik di Luar Rumahnya saat Sedang Live Instagram, Kai EXO Lapor Polisi

5. Suka dengan Musik

Pemain nomor punggung 5 itu ternyata juga senang dengan musik.

Hal itu tampak pada beberapa unggahannya di Facebook andi.s.nugroho2 yang kerap membagikan momen saat dia mendengarkan musik.

Tak hanya itu, ia juga pernah bernyanyi diisingi musik salah seorang temannya dan diunggah di kanal YouTube berikut ini. (*)