Laporan Wartawan Grid.ID, Pradipta R
Grid.ID – Menjaga kebugaran tubuh memang diperlukan.
Selain menghindarkan diri dari berbagai penyakit, hal ini juga penting dilakukan untuk menjaga stamina tubuh.
Salah satu cara untuk menjaga kebugaran adalah dengan berolahraga.
Namun rupanya, selain berkeringat ada pula cara lainnya yang jika dilakukan setiap hari yang akan membuatmu terus bugar sepanjang minggu.
(BACA: Pentingnya Wanita Usia 20-an Wajib Lakukan Deteksi Kanker Payudara, Kepoin yuk!)
Gimana caranya? Berikut paparannya yang dilansir Grid.ID dari laman Popsugar.
1. Merencanakan menu makanan
Merancang menu makanan sehat sangat penting.
Tapi perlu diingat, pilihlah menu yang kamu suka agar bisa memakan makanan dengan nikmat.
(BACA: Mulai dari Mengatasi Morning Sickness Ibu Hamil, Ini 5 Manfaat Jus Pare yang Belum Kamu Tahu!)
2. Jadwal latihan
Buatlah jadwal latihanmu.
Terutama untuk kamu yang memiliki segudang kesibukan.
(BACA: Cara Mengatasi Sariawan pada Bayi Menurut Pakar Kesehatan, Jangan Sampai Salah ya!)
3. Persiapkan peralatan latihan
Berlatih dengan menggunakan peralatan yang disukai dan telah dipersiapkan akan menambah semangatmu untuk bergerak.
Selamat mencoba. (*)